ALUTSISTA ARDAVA BERITA HANKAM CAKRA 401 SUBMARINE DEFENSE STUDIES INDO-DEFENSE INDONESIA DEFENSE INDONESIA TEKNOLOGI RINDAM V BRAWIJAYA THE INDO MILITER
Formil MIK Formil Kaskus Formil Detik.COM
PT.DI LAPAN LEN NUKLIR PAL PINDAD RADAR RANPUR ROKET RUDAL SATELIT SENJATA TANK/MBT UAV
TNI AD TNI AL TNI AU
HELIKOPTER KAPAL ANGKUT KAPAL INDUK KAPAL LATIH KAPAL PATROLI KAPAL PERANG KAPAL PERUSAK KAPAL SELAM PESAWAT TEMPUR PESAWAT ANGKUT PESAWAT BOMBER PESAWAT LATIH PESAWAT PATROLI PESAWAT TANKER
KOPASSUS PASUKAN PERDAMAIAN PERBATASAN
  • PERTAHANAN
  • POLRI POLISI MILITER
  • PBB
  • NATO BIN DMC TERORIS
    AMERIKA LATIN AMERIKA UTARA BRASIL USA VENEZUELA
    AFGANISTAN ETHIOPIA IRAN ISRAEL KAZAKHTAN KYRGYZTAN LEBANON LIBYA MESIR OMAN PALESTINA TIMUR TENGAH YAMAN
    ASEAN AUSTRALIA Bangladesh BRUNAI CHINA INDIA INDONESIA JEPANG KAMBOJA KORSEL KORUT
    MALAYSIA Selandia Baru PAKISTAN PAPUA NUGINI Filipina SINGAPURA SRI LANGKA TAIWAN TIMOR LESTE
    BELANDA BULGARIA INGGRIS ITALIA JERMAN ROMANIA RUSIA UKRAINA
    MIK News empty empty R.1 empty R.2 empty R.3 empty R.4

    Thursday, April 14, 2011 | 4:48 PM | 1 Comments

    Pengamat : Diusulkan Prajurit TNI AL Ikut Tangkap Ikan di Laut

    Ilustrasi.

    Jakarta - Hamparan lautan Indonesia disebut grup musik Koes Plus sebagai kolam susu. Ini karena saking melimpahnya kekayaan lautan kita. Pengamat politik Yudi Latif bahkan mengusulkan agar prajurit TNI turut menangkap ikan di laut itu.

    "Tentara dengan penguasaan lautnya bisa diberikan konsensi untuk menangkap ikan di laut kita. Lebih baik mainan itu daripada main illegal logging bikin rusak lingkungan," ujar Direktur Reform Institute, Yudi Latif saat berbicara dalam bedah buku 'Membangun Negara Equilibrium' di Hotel Golden Boutique, Kemayoran, Jakarta Pusat, Kamis (14/4/2011).

    Yudi mengatakan tiap musim dingin tiba di belahan bumi utara ikan akan bermigrasi ke selatan, begitu juga sebaliknya. Migrasi ikan itu, lanjut Yudi, melewati perairan laut Indonesia sehingga membuat laut Indonesia kaya.

    "Tangkap saja ikan-ikan itu. Kita sangat kaya sebenarnya. Jadi enggak perlu utang sama IMF," kata Yudi.

    Dengan menangkap ikan di lautan, gizi tentara akan tetap terjaga. Pundi-pundi keuangan negara akan semakin banyak berlipat. Dengan demikian pembaruan alutsista TNI bisa dilakukan.

    "Kapal perang kita itu, mau ngejar kapal nelayan Vietnam aja susah," ucapnya.

    Sumber: DETIK

    Berita Terkait:

    1 komentar:

    F 14 TOMCAT said...

    trus diliput trans7...mancing mania ala marinir

    Post a Comment

     
    Copyright © 2010 - All right reserved | Template design by ADMIN | Published by MAJU INDONESIA KU
    Proudly powered by Blogger.com | Best view on mozilla, internet explore, google crome and opera.