ALUTSISTA ARDAVA BERITA HANKAM CAKRA 401 SUBMARINE DEFENSE STUDIES INDO-DEFENSE INDONESIA DEFENSE INDONESIA TEKNOLOGI RINDAM V BRAWIJAYA THE INDO MILITER
Formil MIK Formil Kaskus Formil Detik.COM
PT.DI LAPAN LEN NUKLIR PAL PINDAD RADAR RANPUR ROKET RUDAL SATELIT SENJATA TANK/MBT UAV
TNI AD TNI AL TNI AU
HELIKOPTER KAPAL ANGKUT KAPAL INDUK KAPAL LATIH KAPAL PATROLI KAPAL PERANG KAPAL PERUSAK KAPAL SELAM PESAWAT TEMPUR PESAWAT ANGKUT PESAWAT BOMBER PESAWAT LATIH PESAWAT PATROLI PESAWAT TANKER
KOPASSUS PASUKAN PERDAMAIAN PERBATASAN
  • PERTAHANAN
  • POLRI POLISI MILITER
  • PBB
  • NATO BIN DMC TERORIS
    AMERIKA LATIN AMERIKA UTARA BRASIL USA VENEZUELA
    AFGANISTAN ETHIOPIA IRAN ISRAEL KAZAKHTAN KYRGYZTAN LEBANON LIBYA MESIR OMAN PALESTINA TIMUR TENGAH YAMAN
    ASEAN AUSTRALIA Bangladesh BRUNAI CHINA INDIA INDONESIA JEPANG KAMBOJA KORSEL KORUT
    MALAYSIA Selandia Baru PAKISTAN PAPUA NUGINI Filipina SINGAPURA SRI LANGKA TAIWAN TIMOR LESTE
    BELANDA BULGARIA INGGRIS ITALIA JERMAN ROMANIA RUSIA UKRAINA
    MIK News empty empty R.1 empty R.2 empty R.3 empty R.4

    Thursday, April 22, 2010 | 5:02 PM | 0 Comments

    SIMULASI “FORCE DOWN” di LANUD BALIKPAPAN


    Untuk meningkatkan penguasaan operasi, baik dalam perencanaan dan pengendalian serta melatih koordinasi tim Komandan Lanud Balikpapan Letkol Pnb Arif Widianto mengadakan latihan push down yang bertempat di taxi way dan parker rent Base Ops Lanud Balikpapan, Balikpapan (22/04). Terlaksanannya kegiatan ini sesuai dengan protap force down yang telah ada.

    Skenario yang diangkat diawali dengan masuknya pesawat asing atau bisa disebut lassa X yang melintas, sehingga perlu untuk dilaksanakan force down. Sesampainya di darat satu unit pasukan dengan persenjataan lengkap telah siap mengamankan seluruh crew lassa X. Selanjutnya, tim interogasi dari pihak pengamanan dan juga rumkit telah siap memeriksa seluruh crew yang telah diamankan.

    Dalam kegiatan ini melibatkan setidaknya 35 personel yang terbagi dalam Disops, POM, Pengamanan dan juga paskhas. Dan selanjutnya dilaksanakan evaluasi yang dipimpin secara langsung oleh danlanud dan dapat disimpulkan musuh dapat dilumpuhkan.

    Seusai acara danlanud menyampaikan harapannya, kegiatan ini sebagai sarana untuk kita merefresh kesiapan seluruh personel yang terlibat sehingga dalam pelaksanaan force down yang sebenarnya sesuai dengan prosedur yang sudah ditetapkan.

    Sumber: TNI AU

    Berita Terkait:

    0 komentar:

    Post a Comment

     
    Copyright © 2010 - All right reserved | Template design by ADMIN | Published by MAJU INDONESIA KU
    Proudly powered by Blogger.com | Best view on mozilla, internet explore, google crome and opera.