Hal ini terpaksa dilakukan karena cuaca kurang mendukung saat akan dilakukan latihan rutin penerjunan. Tak ayal, mendaratnya pesawat helikopter itu mengundang perhatian masyarakat sekitar yang memadati lapangan sepakbola Ciherang.
Letkol Penerbang Edi Purwanto, pilot helikopter menjelaskan, pendaratan darurat dilakukannya sebab cuaca kurang mendukung. "Karena cuaca buruk, kami melakukan transit sementara menunggu cuaca kembali bagus di lapangan," kata Edi.
Kurang lebih dua jam di lapangan sepakbola Ciherang, helikopter kembali terbang penerbangan sekitar pukul 11.50 WIB, karena cuaca dinilai membaik.
Sumber: MEDIA INDONESIA
Berita Terkait:
0 komentar:
Post a Comment